1.
Permukaan spesimen benda uji harus relatif halus, rata dan bersih dari
debu atau kerak agar hasil yang didapat valid akan dilakukan pengujian dengan
metode...
A.
Brinel
B.
Vickers
C.
Rocwhel B
D.
Uji Impak Charpy
E.
Uji impak Izod
2.
Hasil pengujian logam yang bentuk lekukannya
berupa bantal jarum seperti gambar berikut bisa terjadi pada logam yang...
A.
Lunak
B.
Keras
C.
Getas
D.
Rapuh
E.
Logam dengan pekerjaan dingin
3. Jenis indentor yang digunakan pada pengujian
rockwell adalah...
A.
bola baja
B.
brale
C.
Intan piramida sudut antar muka 1360
D.
Intan piramida sudut antar muka 1200
E.
Kerucut intan
4. Specimen hasil uji impact carpy yang memiliki
keuletan paling tinggi adalah...
5.
Bahan yang tersusun dari dua/lebih bahan dasar
dalam skala makroskopis yang sifatnya sangat berbeda dengan sifat masing-masing
bahan pembentuknya adalah...
A.
Komposit
B.
Ferro
C.
Non ferro
D.
Polimer
E.
Keramik
6.
Proses memanaskan kembali baja yang telah
dikeraskan untuk menghilangkan tegangan dalam adalah...
A.
Anealing
B.
Normalizing
C.
Hardening
D.
Tempering
E.
Sepuh
7.
Perhatikan Kurva tgangan tarik berikut ini
0 Komentar